Sayuran Yang Mengandung Vitamin C

 Beberapa makanan yang telah kita konsumsi sehari-hari sebagian besar telah mengandung vitamin C salah satunya adalah sayuran.
Vitamin C
Sayuran Yang Mengandung Vitamin C -Ada beberapa jenis vitamin yang ada salah satunya adalah vitamin C. Vitamin C merupakan vitamin yang memiliki banyak manfaat untuk kesehatan kita. Kita tahu bahwa tubuh kita tidak bisa memproduksi vitamin sendiri sehingga kita memerlukan makanan untuk memenuhi kebutuhan vitamin tubuh kita. Namun dalam mengkonsumsi sayuran yang mengandung vitamin c janganlah yang berlebihan karena bisa ada efek samping pada tubuh kita. Nah berikut adalah sayuran yang mengandung vitamin C


1. Bayam

Bayam mengandung banyak sekali Vitamin C dan zat besi, selain itu bayam juga mengandung karotenoid yang berguna untuk antioksidan

2. Kentang

Kentang merupakan sayuran yang mudah untuk didapat dan di olah. Selain mengandung Vitamin C, kentang juga mengandung Karatenoid dan flovonoid.

3. Tomat

Tomat merupakn sayurn yang sering digunakan untuk memasak, selain itu Tomat merupakan sayuran yang kaya kan Vitamin C dalam 100 g tomat mengandung 100 g lebih Vitamin C didalamnya.

4. Lobak

Lobak memang merupakan sayuran yang kaya akan Vitamin C namun ada kandungan nutrisi lainya yang juga bermanfaat yaitu asaam amino esensial

5. Brokoli

Sayuran yang memiliki bentuk seperti rambut kribo ini ternyata kaya akan Vitamin C, dalam 110 g brokoli mengandung 89 g vitamin C yang dapat memenuhi kebutuhan Vitamin anda.

6. Kubis

Kubis juga kaya akan Vitamin C, Kubis mengandung 34 mg Vitamin C per satu cangkir Kubis. Kandungan Vitamin C sebanyak itu sudah memenuh setangan kebutuhan vitamin C anda.

7. Kol

Dalam 100 g kol mengandung 46 mg Vitamin C, sehingga anda tinggal menambahkan beberapa makanan yang mengandung vitamin lagi entah itu buah maupun sayur

8. Cabe

Ada tiga cabe pada umumnya yaitu merah hijau dan kuning, ketiga-tiganya memang mengandung Vitamin C yang yang paling banyak adalah cabe yang berwana hijau. Cabe hijau mengandung Viyamin C yang lebih dari kebutuhan tubuh sehingga cocok buat anda yang ingin menurunkan badan.

Berikut adalah postingan kami mengenai Sayuran Yang Mengandung Vitamin C semoga dapat bermanfaat untuk anda semua

No comments